Kabar
TUTURA.ID - Hari Anti Tambang 2024; refleksi pengabaian penguasa terhadap kerusakan lingkungan
Hari Anti Tambang 2024; refleksi pengabaian penguasa terhadap kerusakan lingkungan
Peringatan Hari Anti Tambang tahun ini dipusatkan di Palu, Sulteng. Temanya "Lawan Kolonialisme Industri Ekstraktif, Galang Kerjasama Lawan Rezim Ektraksi".
TUTURA.ID - Pengurus baru HIPMI Palu 2024-2027; antara peluang dan tantangan
Pengurus baru HIPMI Palu 2024-2027; antara peluang dan tantangan
Jajaran pengurus baru HIPMI Palu sudah terpilih. Mereka tak hanya membenahi internal organisasi, tapi juga urusan eksternal. Jumlah pengangguran salah satunya.
Suara menolak RUU Penyiaran oleh jurnalis di Palu
Sejumlah wartawan di Kota Palu menggugat beberapa isi draf RUU Penyiaran. Berpotensi membungkam kebebasan pers yang selama ini susah payah diperjuangkan.
Menggalakkan pendanaan ekologis dalam kebijakan lingkungan di Sulawesi Tengah
Yayasan Sikola Mombine bersama Dinas Lingkungan Hidup Sulteng mengadakan lokakarya yang mendorong pemda memanfaatkan anggaran atau pendanaan berbasis ekologi.
Iin Hokey merawat dan menjaga Danau Poso lewat nilai-nilai luhur tradisi dan adat Pamona
Perempuan adat ikut memelihara dan merawat lingkungan dengan adat dan tradisi. Inilah yang dilakukan Iin Hokey bersama dengan Paguyuban APDP. 
Mengenalkan budaya Kaili melalui lagu-lagu anak
TBM Tata Vuri bersama Yayasan Peduli Musik Anak Indonesia merilis empat lagu anak berbahasa Kaili melalui platform Spotify.
Cerita perempuan penulis merawat memori kearifan lokal di Sulteng dengan buku
Meisya Trianur, Ikerniaty Sandili, dan Mardatillah berbagi sudut pandang tentang dunia kepenulisan di Sulteng. Kepiawaian menulis lahir dari ketekunan membaca.
Menemukan narasi alternatif tentang situs megalit dalam pameran Rasi Batu
Forum Sudutpandang menghadirkan pameran seni "Rasi Batu: Residensi Seribu Megalit" yang berlangsung hingga 4 Juni 2024. Gratis.