Anggra Yusuf
TUTURA.ID - Kasus rabies masih menghantui Sulteng
Kasus rabies masih menghantui Sulteng
Sulawesi Tengah tecatat sebagai wilayah endemis rabies. Sulteng tercatat dalam 10 provinsi yang melaporkan kasus rabies pada hewan sepanjang 2023.  
TUTURA.ID - Meski sudah direnovasi, Pasar Talise masih sepi pengunjung
Meski sudah direnovasi, Pasar Talise masih sepi pengunjung
Pasar Talise sudah didandani. Sesuai rencana, pasar ini akan punya tema khusus untuk pegiat hobi, terutama burung dan unggas. Namun hingga kini pasar tetap sepi.
Polemik perluasan TPA Kawatuna; pemilik lahan terus tagih janji Hadi
Wali Kota Hadi disebut terlalu banyak berjanji dan ikut negosiasi lahan TPA Kawatuna. Kini pemilik lahan menagih janji. Akankah pemblokiran akses terjadi lagi?
Selebrasi Festival menghadirkan inklusivitas sebuah perayaan musik
Perayaan untuk fans panggung pertunjukan musik yang inklusif. Beragam penampil dihadirkan. Area menonton juga mengakomodir penyandang disabilitas.
Kasus pemerkosaan anak di Parigi Moutong; sinyal darurat kekerasan seksual di Sulteng
Publik sedang menyoroti Sulteng karena kasus pemerkosaan anak yang dilakukan oleh 11 orang dewasa. Kasus ini jadi sinyal darurat kekerasan seksual di Sulteng.
Eksistensi warnet di Kota Palu dan kondisinya sekarang
Pernah ada suatu masa bisnis warnet bertebaran di Kota Palu. Mirip usaha warung serba Rp10 ribu sekarang. Bagaimana kondisinya sekarang?
Persipal U12 raih posisi keempat di Kejurnas FOSSBI 2023
Persipal U12 menempati posisi keempat di ajang Kejurnas FOSSBI U12 2023. Pemain Persipal U12, Arya Modjirim, juga berhasil jadi pencetak gol terbanyak.
Daya pikat D'Masiv dan Dikta menguar di Esom Fest Vol. 2
Untuk kedua kalinya Enin Store menghelat Esom Fest di Lapangan Sriti Convention Hall. Kali ini mengundang Dikta Wicaksono dan D'Masiv sebagai penampil utama.