Kabar
TUTURA.ID - Sanksi menanti usai tawuran mahasiswa teknik Untad
Sanksi menanti usai tawuran mahasiswa teknik Untad
Dua himpunan mahasiswa di Fakultas Teknik Untad dibekukan. Bila tetap bertikai, kepengurusan bisa dibubarkan.
TUTURA.ID - Kekalahan Indonesia dalam sengketa WTO soal hilirisasi nikel
Kekalahan Indonesia dalam sengketa WTO soal hilirisasi nikel
Indonesia kalah dalam sidang sengketa WTO. Uni Eropa keberatan dengan larangan ekspor bahan mentah (nikel) di Indonesia.
Kontribusi generasi muda dalam pembangunan berkelanjutan di Sigi
Pembangunan daerah bukan hanya menggenjot pertumbuhan ekonomi setinggi-tingginya. Kelestarian lingkungan juga tak boleh diabaikan.
Jalan berliku partai baru ikut Pemilu 2024
Lima partai politik masih berjuang untuk memenuhi syarat 75 persen kabupaten/kota. UU Pemilu dianggap menyulitkan parpol anyar. 
Di balik panggung kemunduran konser Tipe-X di PDKTxKOMFEB
Hajatan PDKTxKOMFEB yang menghadirkan Tipe-X harus tertunda. Konon ada masalah antara BEM FEB Untad dengan konsultan Mindset Organizer.
Menguji klaim multiplier effect Munas XI KAHMI
Kota Palu terlihat lebih ramai dari biasanya beriring Munas XI KAHMI. Sejumlah usaha meraup cuan, yang lain mengaku biasa saja.
Penyewa GOR Siranindi: Berisiko bayar dua kali, dan diancam parang
Sengketa Pemprov Sulteng dan ahli waris bikin penyewaan GOR Siranindi berpotensi masalah. Acara bisa berhenti di tengah jalan.
Praktik mahasiswa memberikan parsel kepada dosen saat ujian skripsi
Praktik mahasiswa memberikan parsel kepada dosen saban mengikuti ujian skripsi sebenarnya termasuk gratifikasi, tapi langgeng dilakukan.