Perempuan
TUTURA.ID - Kiprah perempuan politisi sebagai pimpinan parlemen di Sulteng
Kiprah perempuan politisi sebagai pimpinan parlemen di Sulteng
Puan-puan yang duduk di kursi parlemen jadi harapan mewujudkan terhapusnya diskriminasi dan kekerasan terhadap perempuan dan anak.
TUTURA.ID - Kiprah para puan yang tak sekadar mengurusi pekerjaan domestik
Kiprah para puan yang tak sekadar mengurusi pekerjaan domestik
Kaum perempuan sejak dahulu sudah punya peran sentral dalam masyarakat. Mereka sekali lagi membuktikan itu.
Mantra Chef Fildzah Djafar untuk menjaga lingkungan
Sejak awal mendirikan Kayana Restaurant, Fildzah Djafar sudah pasang komitmen "manjakan dirimu tanpa merusak bumi". Bukti kepeduliannya terhadap lingkungan.
Puan pengemudi ojek daring rentan jadi korban diskriminasi dan pelecehan
Echy Abigail alias Mami dan Susanti berbagi kisah sebagai perempuan yang berprofesi menjadi pengemudi ojek daring di Palu.
Aliansi Sulawesi Terbarukan tolak pembangunan PLTU di Sulawesi
Lantaran menyimpan banyak cadangan nikel, Pulau Sulawesi jadi ramai pembangunan PLTU untuk menyuplai kebutuhan listrik dalam smelter nikel.
Tiga siswi MTs An Nur Buuts Palu meredam polusi suara dari lumut
Lumut yang selama ini kita anggap cuma tanaman di tempat lembap ternyata bisa menjadi peredam suara.
Novalina jadi perempuan pertama di kursi sekdaprov Sulteng
Meski tak dilantik langsung oleh Cudy, Novalina resmi jadi sekdaprov Sulteng. Apakah pelantikan ini akan menutup ramai polemik ihwal posisi sekdaprov? 
Kasus ''gang rape'' di Touna: Ganti rugi korban, dan pemberatan hukuman pelaku
Seorang anak berusia 13 tahun diperkosa oleh 13 lelaki. Polisi cuma mengacu pada UU Perlindungan Anak. Perempuan aktivis menuntut penerapan UU TPKS.