komunitas
Berjuang menghidupkan teater di tengah keterbatasan ruang pertunjukan
Memperingati Hari Teater Sedunia tahun ini, Sanggar Seni Lentera berharap pemerintah membangun ruang pertunjukan yang memadai di Palu.
The Women Ride; mendobrak stereotipe gender di jalanan
Sekumpulan perempuan asal Palu yang tergabung dalam The Women Ride ingin mendobrak stereotipe lawas bahwa dunia motor hanya milik kaum lelaki.
Mencegah agar tumpukan sampah tak menjadi malapetaka
Aksi bersih-bersih sampah dilakukan DLH Kota Palu bersama banyak pihak untuk memperingati HPSN 2024. Ada pesan penting yang hendak disampaikan.
Baca buku sambil piknik bersama Palu Book Party
Satu lagi klub baca hadir di Kota Palu. Namanya Palu Book Party. Kegiatannya membaca buku di ruang publik dengan asyik.
Respons pemerintah dan komunitas relawan setelah kasus Covid-19 kembali ditemukan di Palu
Temuan dua kasus Covid-19 di Kota Palu memantk reaksi dari warga. Bagaimana respons pemerintah dan komunitas relawan atas kekhawatiran melonjaknya kasus?
Menghidupkan ruang belajar bagi anak-anak kaki gunung
Komunitas Generasi Anak Teladan menggelar hajatan dalam rangka menciptakan ruang belajar dan literasi bagi anak-anak yang bermukim di pelosok.
Museum Provinsi Sulawesi Tengah jangan ketinggalan zaman
Derap zaman dan perubahan gaya hidup masyarakat mengharuskan pengelola museum beradaptasi dan berinovasi. Agar fungsi museum senantiasa relevan.
Perjuangan Duta Baca Sulteng, Irzan: Bangun taman baca di bekas kandang kambing
Dari pegiat literasi yang lahir dari komunitas baca, kini Irzan dipercaya sebagai Duta Baca Sulteng. Ada tanggung jawab baru yang diembannya.